Panduan Transaksi Token PLN

Kamis, 20 Februari 2014 0 komentar


  1. Kirim sms ke sms center dengan format: [kode-produk]<titik>[12 digit id pelanggan]<titik>[pin], contoh: pln20.521041479787.1234
  2. Anda menerima sms balasan dari kami, berisi nomor token.
  3. Masukkan nomor token tersebut ke meteran pelanggan.
  4. KWH daya listrik akan bertambah sesuai nominal pembelian.
Contoh simulasi perhitungan :
Pembelian Token PLN Rp 20.000,- Golongan Daya R1 1300 Watt daerah Kabupaten Bandung
Perhitungan :
Adm Bank = Rp 1.600,-
PPJ 3%
Biaya per KWh : Rp 790 (lihat tabel dibawah)
Maka KWh yang didapat :
KWh={(nominal-adm bank)}-3%(nominal-adm bank)}:biaya per KWh
={(20000-1600)-3%(20000-1600)} : 790
= (18400-552) :790
= 22,59 KWh

Untuk perhitungan jumlah KWh golongan lain silahkan mengikuti perhitungan di atas.
Ket : Perhitungan di atas berdasarkan perhitungan yang diberikan oleh pihak PLN, tarif di atas merupakan tarif berdasarkan PERATURAN MENTERI ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL NOMOR 07 TAHUN 2010

Tarif Dasar Listrik 2010
Tarif Dasar Listrik Image

Sumber  :  http://bisnis-pulsaelektrik.com/panduan-transaksi-token-pln

0 komentar:

Posting Komentar

 

©Copyright 2011 Dunia Informasi